BOLASPORT.COM - Persib Bandung memutuskan untuk merombak seluruh skuad asingnya.
Seperti yang diketahui, Persib telah melepas seluruh pemain asingnya musim lalu.
Hal ini tentu menjadi sebuah kejutan.
Pasalnya, beberapa pemain telah menunjukkan penampilan yang impresif.
Seperti contohnya adalah Tyronne del Pino.
Pemain asal Spanyol itu menjadi top skorer Persib pada musim lalu dengan torehan 18 gol.
Selain itu, duet Gustavo Franca dan Nick Kuipers juga menjadi salah satu duet terkokoh di Liga 1 2024-2025.
Untuk lebih jelas, berikut daftar pemain asing yang dilepas Persib:
Ciro Alves (Brasil)
Gustavo Franca (Brasil)
Baca Juga: Bukan Sekedar Cetak Gol, Wiliam Marcilio Ungkap Target Utamanya di Persib
Editor | : | Bagas Reza |
Sumber | : | BolaSport.com |