Tentu saja kesempatan ini bisa menjadi hal yang bagus.
Pasalnya, para pemain muda ini bisa mendapat pengalaman berlatih dengan pemain senior seperti Marc Klok dan kawan-kawan.
Untuk itu, Hodak membuka peluang mengajak Nazriel Alfaro dan Muhammad Rhaka Syafaka Bilhuda merasakan berlatih dengan tim utama.
Mantan pelatih PSM Makassar tersebut bahkan mengaku ingin melihat adaptasi kedua pemain tersebut.
Ia ingin melihat seberapa cepat pemain muda ini bisa beradaptasi dengan tim utama nantinya.
“Jika dia tampil bagus maka bisa ikut beberapa sesi latihan,” kata Nova Arianto.
“Tentu saja ini akan menjadi level berbeda baginya,” jelasnya.
“Tapi kami hanya perlu melihat secepat apa dia bisa beradaptasi,” tuturnya.
Editor | : | Bagas Reza |
Sumber | : | Persib.co.id |