Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Liga Champions - Inter Milan Selamat dari Neraka Menit Akhir dan Kutukan Bayern, Si Ular Melesat ke Semifinal

By Beri Bagja - Kamis, 17 April 2025 | 03:56 WIB
Aksi Lautaro Martinez menerobos adangan pemain musuh dalam laga Inter Milan vs Bayern Muenchen pada perempat final Liga Champions di San Siro (16/4/2025).
ISABELLA BONOTTO/AFP
Aksi Lautaro Martinez menerobos adangan pemain musuh dalam laga Inter Milan vs Bayern Muenchen pada perempat final Liga Champions di San Siro (16/4/2025).

Inter selalu kalah tanpa sekali pun cetak gol, yakni 2-0 (2006), 1-0 (2011), dan 2-0 (2022).

Pada duel kali ini pun, alarm waspada Tim Hitam-Biru sudah langsung berbunyi sejak menit-menit awal.

Michael Olise memiliki kans melalui ancamannya yang melaju di atas mistar gawang Yann Sommer.

Kiper asal Swiss itu kemudian mengamankan tembakan kaki kiri Thomas Mueller dari dalam kotak penalti secara sigap.

Inter yang lebih banyak ditekan mengintip peluang menyerang balik secara frontal.

Federico Dimarco melepaskan ancaman pertama bagi tuan rumah yang mampu diatasi kiper pelapis Manuel Neuer, Jonas Urbig.

Serangan cepat Inter kembali menghasilkan peluang bagus lewat spesialisasi Hakan Calhanoglu, tembakan jarak jauh, yang meleset tipis dari gawang.

Mendekati istirahat, Bayern Muenchen meningkatkan invasi ke pertahanan berlapis Inter.

Sebuah peluang hasil mengacak-acak lini belakang gagal dituntaskan secara baik oleh Leroy Sane karena diselamatkan Sommer.

Menyusul peluang lanjutan Joshua Kimmich dari tembakan voli yang mendarat di pelukan eks kiper Bayern tersebut.


Editor : Beri Bagja
Sumber : UEFA.com

Komentar (1)
kutukan bayern terbaru: selama ada harry kane, tidak akan juara 😄😄

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
33
79
2
Arsenal
34
67
3
Manchester City
34
61
4
Nottingham Forest
33
60
5
Newcastle United
33
59
6
Chelsea
33
57
7
Aston Villa
34
57
8
AFC Bournemouth
33
49
9
Fulham
33
48
10
Brighton & Hove Albion
33
48
Klub
D
P
1
Persib Bandung
29
61
2
Dewa United FC
29
53
3
Persebaya Surabaya
29
52
4
Persija Jakarta
29
47
5
Malut United
29
47
6
PSM Makassar
29
44
7
Borneo Samarinda
29
43
8
Arema
28
42
9
Persita
29
42
10
PSBS Biak Numfor
29
41
Klub
D
P
1
Barcelona
33
76
2
Real Madrid
33
72
3
Atletico Madrid
32
63
4
Athletic Bilbao
33
60
5
Villarreal
32
52
6
Real Betis
32
51
7
Celta Vigo
33
46
8
Mallorca
33
44
9
Real Sociedad
33
42
10
Rayo Vallecano
32
41
Klub
D
P
1
Inter
33
71
2
SSC Napoli
33
71
3
Atalanta
33
64
4
Bologna
33
60
5
Juventus
33
59
6
Lazio
33
59
7
Roma
33
57
8
Fiorentina
33
56
9
AC Milan
33
51
10
Torino
33
43
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
123
2
A. Marquez Gresini Racing
106
3
F. Bagnaia Ducati Team
97
4
F. Morbidelli Team VR46
78
5
F. Di Giannantonio Team VR46
48
6
J. Zarco Team LCR
38
7
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
32
8
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
30
9
A. Ogura Trackhouse Racing Team
29
10
L. Marini Honda HRC
26
Close Ads X