Dia menjadi asisten pelatih di Manchester City selama 3,5 tahun mulai dari Juli 2016 hingga Desember 2019.
Arteta menemani Guardiola dalam 201 pertandingan The Citizens di berbagai kompetisi.
Setelah itu, dia memutuskan untuk berlabuh ke Arsenal dan menjadi manajer mulai 2019 hingga saat ini.
Selama menjadi asisten pelatih di Manchester City, Arteta ikut berpartisipasi dalam keberhasilan meraih 2 trofi Liga Inggris, 1 trofi Piala FA, dan 1 trofi Community Shield.
Adapun saat menjadi pelatih Arsenal, dia baru bisa mempersembahkan 1 trofi Piala FA dan 2 trofi Community Shield.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | x.com/FabrizioRomano |