Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Liga Italia - Theo Hernandez Meleng Lagi, AC Milan Keok di Kandang Sendiri

By Dwi Widijatmiko - Senin, 21 April 2025 | 03:42 WIB
Theo Hernandez berduel dengan Juan Cuadrado dalam laga AC Milan vs Atalanta pada pekan ke-33 Liga Italia, Minggu (20/4/2025) di San Siro.
PIERO CRUCIATTI/AFP
Theo Hernandez berduel dengan Juan Cuadrado dalam laga AC Milan vs Atalanta pada pekan ke-33 Liga Italia, Minggu (20/4/2025) di San Siro.

Umpan sundulan Bellanova ke tengah kotak penalti ditanduk Ederson sambil terbang dengan Maignan tidak berdaya mencegah bola masuk ke gawangnya.

Sudah berkali-kali Hernandez memperlihatkan kelemahan dalam visi dan pengambilan keputusan serta posisi di fase defensif yang berakibat fatal bagi Milan.

Bek kiri asal Prancis itu tidak sendirian bersalah dalam proses terjadinya gol Atalanta tetapi blunder-blundernya sebelum ini membuat dia jadi tampak menonjol.

Setelah tertinggal, Milan banyak menyerang tetapi operan terakhir mereka selalu gagal karena tidak akurat atau dipotong pertahanan Atalanta.

Sampai waktu normal selesai, Milan tidak mampu membuat satu pun tembakan tepat sasaran selama babak kedua.

Malah Atalanta yang mengancam di menit ke-90 dengan Lookman melancarkan serangan balik dari daerahnya sendiri.

Maignan menyelamatkan Milan dengan kakinya memblok tembakan kaki kiri Lookman.

Injury time 5 menit juga tak bisa dimanfaatkan Milan.

Di menit ke-90+4, tembakan jarak jauh Reijnders jauh melesat ke atas gawang.

Pasukan Conceicao akhirnya dikalahkan Atalanta di San Siro dengan skor 0-1.

Hasil ini adalah kekalahan ke-10 yang dialami AC Milan di Liga Italia 2024-2025.

Terakhir kali mereka takluk 10 kali dalam satu musim Serie A adalah pada 2019-2020. 

AC Milan vs Atalanta 0-1 (Ederson 62')

AC Milan (3-4-2-1): 16-Mike Maignan; 23-Fikayo Tomori (7-Santiago Gimenez 83'), 46-Matteo Gabbia, 31-Strahinja Pavlovic; 20-Alex Jimenez (79-Joao Felix 75'), 29-Youssouf Fofana, 14-Tijjani Reijnders, 19-Theo Hernandez; 11-Christian Pulisic (99-Riccardo Sottil 75'), 10-Rafael Leao (21-Samuel Chukwueze 83'); 9-Luka Jovic (90-Tammy Abraham 75').

Pelatih: Sergio Conceicao

Atalanta (3-4-2-1): 29-Marco Carnesecchi; 77-Davide Zappacosta (3-Odilon Kossounou 59'), 4-Isak Hien, 19-Berat Djimsiti (2-Rafael Toloi 59'); 16-Raoul Bellanova, 15-Marten de Roon, 13-Ederson, 7-Juan Cuadrado (22-Matteo Ruggeri 59'); 8-Mario Pasalic (17-Charles De Ketelaere 80'), 11-Ademola Lookman; 32-Mateo Retegui (6-Ibrahim Sulemana 90+2').

Pelatih: Gian Piero Gasperini  

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Lega Serie A

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
33
79
2
Arsenal
34
67
3
Manchester City
34
61
4
Nottingham Forest
33
60
5
Newcastle United
33
59
6
Chelsea
33
57
7
Aston Villa
34
57
8
AFC Bournemouth
33
49
9
Fulham
33
48
10
Brighton & Hove Albion
33
48
Klub
D
P
1
Persib Bandung
29
61
2
Dewa United FC
29
53
3
Persebaya Surabaya
29
52
4
Persija Jakarta
29
47
5
Malut United
29
47
6
PSM Makassar
29
44
7
Borneo Samarinda
29
43
8
Arema
28
42
9
Persita
29
42
10
PSBS Biak Numfor
29
41
Klub
D
P
1
Barcelona
33
76
2
Real Madrid
33
72
3
Atletico Madrid
32
63
4
Athletic Bilbao
33
60
5
Villarreal
32
52
6
Real Betis
32
51
7
Celta Vigo
33
46
8
Mallorca
33
44
9
Real Sociedad
33
42
10
Rayo Vallecano
32
41
Klub
D
P
1
Inter
33
71
2
SSC Napoli
33
71
3
Atalanta
33
64
4
Bologna
33
60
5
Juventus
33
59
6
Lazio
33
59
7
Roma
33
57
8
Fiorentina
33
56
9
AC Milan
33
51
10
Torino
33
43
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
123
2
A. Marquez Gresini Racing
106
3
F. Bagnaia Ducati Team
97
4
F. Morbidelli Team VR46
78
5
F. Di Giannantonio Team VR46
48
6
J. Zarco Team LCR
38
7
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
32
8
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
30
9
A. Ogura Trackhouse Racing Team
29
10
L. Marini Honda HRC
26
Close Ads X