Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

5 Eks Pemain Timnas Indonesia Latih Tim Liga 4 Musim Ini, Harapan PSSI untuk Regenerasi dari Sepak Bola Akar Rumput

By Bagas Reza - Selasa, 22 April 2025 | 08:40 WIB
Winger Okto Maniani memamerkan nomor punggung yang akan dipakai di Arema Cronus saat diperkenalkan d
Winger Okto Maniani memamerkan nomor punggung yang akan dipakai di Arema Cronus saat diperkenalkan d

BOLASPORT.COM - Gelaran Liga 4 babak 64 besar nasional musim 2024-2025 telah resmi digelar per Senin (22/4/2025) diramaikan dengan kehadiran 5 eks pemain timnas Indonesia yang menjadi pelatih.

Kick-off babak 64 besar putaran nasional Liga 4 musim 2024-2025 telah dilangsungkan sejak Senin (22/4/2025).

Sebanyak 64 tim dibagi menjadi 16 grup, di mana masing-masing berisi 4 tim.

Penyelenggaraan Liga 4 sebagai kasta terbawah kompetisi sepak bola di Indonesia juga dimeriahkan dengan kehadiran 5 mantan pemain timnas Indonesia yang menjadi pelatih.

Ada Ahmad Bustomi yang menjadi pelatih Persema Malang yang tergabung di grup H.

Baca Juga: Timnas U-17 Thailand Menang 10-0 Dalam Laga Perdana Usai Gagal Total di Piala Asia U-17 2025 dan Lewatkan Tiket Pildun

Gelandang Persela Lamongan, Ahmad Bustomi, sedang menguasai bola dalam laga pekan keenam Liga 1 2021 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 3 Oktober 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Gelandang Persela Lamongan, Ahmad Bustomi, sedang menguasai bola dalam laga pekan keenam Liga 1 2021 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 3 Oktober 2021.

Saat bermain dulu, Ahmad Bustomi dikenal sebagai jangkar timnas Indonesia di Piala AFF 2010 bersama Firman Utina.

Kini dengan mengarsiteki mantan timnya, Bustomi memulai peran baru sebagai pelatih kepala.

Bergeser dari Malang ke Kota Batu, ada pula legenda timnas Indonesia Arif Suyono yang menukangi Persikoba Kota Batu.


Editor : Bagas Reza
Sumber : PSSI.org

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
33
79
2
Arsenal
34
67
3
Manchester City
34
61
4
Nottingham Forest
33
60
5
Newcastle United
33
59
6
Chelsea
33
57
7
Aston Villa
34
57
8
AFC Bournemouth
33
49
9
Fulham
33
48
10
Brighton & Hove Albion
33
48
Klub
D
P
1
Persib Bandung
29
61
2
Dewa United FC
29
53
3
Persebaya Surabaya
29
52
4
Persija Jakarta
29
47
5
Malut United
29
47
6
PSM Makassar
29
44
7
Borneo Samarinda
29
43
8
Arema
28
42
9
Persita
29
42
10
PSBS Biak Numfor
29
41
Klub
D
P
1
Barcelona
33
76
2
Real Madrid
33
72
3
Atletico Madrid
32
63
4
Athletic Bilbao
33
60
5
Villarreal
32
52
6
Real Betis
32
51
7
Celta Vigo
33
46
8
Mallorca
33
44
9
Real Sociedad
33
42
10
Rayo Vallecano
32
41
Klub
D
P
1
Inter
33
71
2
SSC Napoli
33
71
3
Atalanta
33
64
4
Bologna
33
60
5
Juventus
33
59
6
Lazio
33
59
7
Roma
33
57
8
Fiorentina
33
56
9
AC Milan
33
51
10
Torino
33
43
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
123
2
A. Marquez Gresini Racing
106
3
F. Bagnaia Ducati Team
97
4
F. Morbidelli Team VR46
78
5
F. Di Giannantonio Team VR46
48
6
J. Zarco Team LCR
38
7
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
32
8
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
30
9
A. Ogura Trackhouse Racing Team
29
10
L. Marini Honda HRC
26
Close Ads X