Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Thailand Akan Ubat Format SEA Games 2025, Timnas U-23 Indonesia Perlu Biasakan Saat Jadi Tuan Rumah ASEAN Cup U-23 2025

By Bagas Reza - Rabu, 23 April 2025 | 17:50 WIB
Suasana ricuh final SEA Games 2023 antara Timnas U-22 Indonesia vs Thailand
VNExpress
Suasana ricuh final SEA Games 2023 antara Timnas U-22 Indonesia vs Thailand

Melihat AFF U-23 2023 lalu, format 3 grup sudah diterapkan seperti format anyar yang akan dipakai SEA Games 2025.

Meski AFF U-23 2023 lalu hanya diikuti 10 tim, panitia membaginya dalam 3 grup yakni grup A berisi 4 tim, grup B dan C terdiri dari 3 tim.

Timnas U-23 Indonesia kala itu sukses melaju ke final dan jadi runner-up usai kalah adu penalti dari Vietnam.

Baca Juga: MotoGP Spanyol 2025 - Podium Dibatalkan Tak Masalah, Vinales Menggebu Usai Mampu Kejar Marc Marquez

Gerald Vanenburg bersama Sumardji, Indra Sjafri dan Sjoerd Woudenberg dalam persiapan pembentukan timna U-23 Indonesia.
INSTAGRAM.COM/GERALDVANENBURGOFFICIAL
Gerald Vanenburg bersama Sumardji, Indra Sjafri dan Sjoerd Woudenberg dalam persiapan pembentukan timna U-23 Indonesia.

Di tahun 2025 ini, ASEAN Cup U-23 bisa jadi ajang ujicoba bagi timnas U-23 Indonesia sebelum SEA Games 2025.

Indonesia punya tugas mempertahankan medali emas di ajang yang akan dilangsungkan Desember mendatang.

Tim pelatih timnas U-23 Indonesia sudah bergerak untuk persiapan sejumlah event di depan.

Sang pelatih kepala, Gerald Vanenburg terpantau sudah melihat langsung sejumlah laga Liga 1.

Tidak sendirian, Gerald Vanenburg juga ditemani Indra Sjafri dan Sjoerd Woudenberg.

Ketiga sosok ini diduga jadi trio kepelatihan timnas U-23 Indonesia yang baru saat ini.

"Pertemuan yang menyenangkan antara staf dan pelatih," kata Gerald Vanenburg mengunggah momen bersama Sjoerd dan Indra.

"Kita bertukar informasi satu sama lain," tambahnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza
Sumber : ballthai.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
33
79
2
Arsenal
34
67
3
Manchester City
34
61
4
Nottingham Forest
33
60
5
Newcastle United
33
59
6
Chelsea
33
57
7
Aston Villa
34
57
8
AFC Bournemouth
33
49
9
Fulham
33
48
10
Brighton & Hove Albion
33
48
Klub
D
P
1
Persib Bandung
29
61
2
Dewa United FC
29
53
3
Persebaya Surabaya
29
52
4
Persija Jakarta
29
47
5
Malut United
29
47
6
PSM Makassar
29
44
7
Borneo Samarinda
29
43
8
Arema
28
42
9
Persita
29
42
10
PSBS Biak Numfor
29
41
Klub
D
P
1
Barcelona
33
76
2
Real Madrid
33
72
3
Atletico Madrid
32
63
4
Athletic Bilbao
33
60
5
Villarreal
32
52
6
Real Betis
32
51
7
Celta Vigo
33
46
8
Mallorca
33
44
9
Real Sociedad
33
42
10
Rayo Vallecano
32
41
Klub
D
P
1
Inter
33
71
2
SSC Napoli
33
71
3
Atalanta
33
64
4
Bologna
33
60
5
Juventus
33
59
6
Lazio
33
59
7
Roma
33
57
8
Fiorentina
33
56
9
AC Milan
33
51
10
Torino
33
43
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
123
2
A. Marquez Gresini Racing
106
3
F. Bagnaia Ducati Team
97
4
F. Morbidelli Team VR46
78
5
F. Di Giannantonio Team VR46
48
6
J. Zarco Team LCR
38
7
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
32
8
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
30
9
A. Ogura Trackhouse Racing Team
29
10
L. Marini Honda HRC
26
Close Ads X