Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ikuti Jejak Lionel Messi, Angel Di Maria Batal Pensiun dan Lanjut Bela Timnas Argentina

By Raka Kisdiyatma Galih - Sabtu, 24 Desember 2022 | 08:15 WIB
Angel Di Maria dan Lionel Messi masing-masing menyumbang satu gol dalam kemenangan telak 3-0 Argentina atas Venezuela.
JUAN MABROMATA / AFP
Angel Di Maria dan Lionel Messi masing-masing menyumbang satu gol dalam kemenangan telak 3-0 Argentina atas Venezuela.

"Saya suka sepak bola, seperti yang saya lakukan. Saya menikmati berada di tim nasional, di dalam tim ini, saya ingin terus menjalani beberapa pertandingan lagi sebagai juara dunia."

"Ini mimpi kecil siapa pun, saya beruntung telah mencapai segalanya dan apa yang saya lewatkan ada di sini," tutur La Pulga melanjutkan.

Setelah Messi, kini giliran Angel Di Maria yang batal gantung sepatu dari timnas Argentina.

Di Maria sebelumnya secara tegas mengatakan akan menepi dari tim nasional seusai gelaran Piala Dunia 2022.

Baca Juga: Bawa Maroko Cetak Sejarah di Piala Dunia 2022, Sofyan Amrabat Direstui Gabung Liverpool

Pengumuman itu dibuat saat konferensi pers di Wembley, menjelang pertandingan Argentina versus Italia dalam laga Finalissima, Rabu (1/6/2022).

"Akan sedikit egoistis setelah bertahun-tahun dan telah mencapai apa yang ingin saya capai," ucap Di Maria seperti dikutip BolaSport.com dari Reuters.

"Setelah (Qatar) saya pasti akan mengambil langkah pensiun," tambahnya.

Namun, menurut laporan dari jurnalis Argentina, Gaston Edul, Di Maria memutuskan untuk mengubah rencananya.

Winger berusia 34 tahun itu ingin lanjut membela La Albiceleste.


Editor : Beri Bagja
Sumber : TyC Sports, Twitter.com/gastonedul

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
34
82
2
Arsenal
34
67
3
Newcastle United
34
62
4
Manchester City
34
61
5
Chelsea
34
60
6
Nottingham Forest
33
60
7
Aston Villa
34
57
8
Fulham
34
51
9
Brighton & Hove Albion
34
51
10
AFC Bournemouth
34
50
Klub
D
P
1
Persib Bandung
29
61
2
Dewa United FC
29
53
3
Persebaya Surabaya
29
52
4
Persija Jakarta
29
47
5
Malut United
29
47
6
PSM Makassar
29
44
7
Borneo Samarinda
29
43
8
Arema
29
42
9
Persita
29
42
10
PSBS Biak Numfor
29
41
Klub
D
P
1
Barcelona
33
76
2
Real Madrid
33
72
3
Atletico Madrid
33
66
4
Athletic Bilbao
33
60
5
Real Betis
33
54
6
Villarreal
32
52
7
Celta Vigo
33
46
8
Osasuna
33
44
9
Mallorca
33
44
10
Real Sociedad
33
42
Klub
D
P
1
SSC Napoli
34
74
2
Inter
34
71
3
Atalanta
34
65
4
Juventus
34
62
5
Bologna
33
60
6
Roma
34
60
7
Lazio
33
59
8
Fiorentina
34
59
9
AC Milan
34
54
10
Torino
34
43
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
123
2
A. Marquez Gresini Racing
106
3
F. Bagnaia Ducati Team
97
4
F. Morbidelli Team VR46
78
5
F. Di Giannantonio Team VR46
48
6
J. Zarco Team LCR
38
7
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
32
8
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
30
9
A. Ogura Trackhouse Racing Team
29
10
L. Marini Honda HRC
26
Close Ads X