Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pegadaian Peduli pada Pegadaian Liga 2 2024/2025 Benar-benar Wujudkan Mataram Is Love, Dongkrak UMKM Lokal

By Mochamad Hary Prasetya - Rabu, 26 Februari 2025 | 23:53 WIB
Suporter PSIM Yogyakarta membawa bendera bertuliskan Mataram Is Love
Liga 2
Suporter PSIM Yogyakarta membawa bendera bertuliskan Mataram Is Love

Efek Mataram Is Love tidak hanya dirasakan oleh suporter PSIM Yogyakarta, Persis Solo, dan PSS Sleman. UMKM lokal di Stadion Manahan juga ikut merasakan dampak positifnya. Seperti apa yang disampaikan oleh Nima saat berbincang kepada BolaSport.com.

Nima merupakan pedagang minuman di sekitaran Stadion Manahan. Wanita berkerudung itu sudah tiga tahun berjualan di Stadion Manahan. Ia benar-benar merasakan efek yang sangat luar biasa ketika berdagang.

Termasuk ketika PSIM Yogyakarta ingin memakai Stadion Manahan saat menjamu Bhayangkara FC. Nima bersyukur karena memang sejak awal ia ingin berjualan ke Bantul dan Yogyakarta ketika PSIM bertanding.

Nima UMKM Lokal di Stadion Manahan
Mochamad Harry Prasetya/BolaSport
Nima UMKM Lokal di Stadion Manahan

"Alhamdulillah ini benar-benar meningkatkan UMKM lokal. Ini untuk pertama kalinya bagi PSIM Yogyakarta bermain di sini. Saya melihat di media sosial banyak sekali suporternya kalau PSIM Yogyakarta bertanding."

"Saya sempat ingin berjualan ke Bantul dan Yogyakarta saat PSIM bertanding di sana. Lalu kami tunggu-tunggu akhirnya PSIM Yogyakarta bisa bermain di sini. Kami benar-benar bersyukur, kata Nima.

Tidak hanya Nima, Agus yang berjualan angkringan di dekat Stadion Manahan juga sangat bahagia mendengar adanya pertandingan Liga 2 2024/2025 di Solo. Ini untuk pertama kalinya pertandingan Pegadaian Liga 2 2024/2025 digelar di Stadion Manahan.

Agus juga senang dengan sikap dewasa dari pencetus Mataram Is Love. Menurutnya, sudah waktunya seluruh suporter sepak bola Indonesia bisa mengikuti jejak perdamaian.

Suasana angkringannya benar-benar ramai dipenuhi suporter PSIM Yogyakarta. Mereka mengisi perutnya sebelum mendukung penuh PSIM Yogyakarta melawan Bhayangkara FC.

Suporter PSIM Yogyakarta menikmati angkringan di Stadion Manahan
Mochamad Harry Prasetya/BolaSport
Suporter PSIM Yogyakarta menikmati angkringan di Stadion Manahan



Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
34
82
2
Arsenal
34
67
3
Newcastle United
34
62
4
Manchester City
34
61
5
Chelsea
34
60
6
Nottingham Forest
33
60
7
Aston Villa
34
57
8
Fulham
34
51
9
Brighton & Hove Albion
34
51
10
AFC Bournemouth
34
50
Klub
D
P
1
Persib Bandung
29
61
2
Dewa United FC
29
53
3
Persebaya Surabaya
29
52
4
Persija Jakarta
29
47
5
Malut United
29
47
6
PSM Makassar
29
44
7
Borneo Samarinda
29
43
8
Arema
29
42
9
Persita
29
42
10
PSBS Biak Numfor
29
41
Klub
D
P
1
Barcelona
33
76
2
Real Madrid
33
72
3
Atletico Madrid
33
66
4
Athletic Bilbao
33
60
5
Real Betis
33
54
6
Villarreal
32
52
7
Celta Vigo
33
46
8
Osasuna
33
44
9
Mallorca
33
44
10
Real Sociedad
33
42
Klub
D
P
1
SSC Napoli
34
74
2
Inter
34
71
3
Atalanta
34
65
4
Juventus
34
62
5
Bologna
33
60
6
Roma
34
60
7
Lazio
33
59
8
Fiorentina
34
59
9
AC Milan
34
54
10
Torino
34
43
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
123
2
A. Marquez Gresini Racing
106
3
F. Bagnaia Ducati Team
97
4
F. Morbidelli Team VR46
78
5
F. Di Giannantonio Team VR46
48
6
J. Zarco Team LCR
38
7
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
32
8
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
30
9
A. Ogura Trackhouse Racing Team
29
10
L. Marini Honda HRC
26
Close Ads X